News
Beranda » Berita » Tidak lama lagi Rumah Sakit TK.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hasanuddin Denkesyah Mamuju Beroperasi

Tidak lama lagi Rumah Sakit TK.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hasanuddin Denkesyah Mamuju Beroperasi

Mamuju– Rumah Sakit (Rumkit) Tk.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hsn Denkesyah Mamuju, di Jl. Ahmad yani, Kelurahan Binanga Mamuju, yang telah diresmikan sejak Senin 19 Februari 2024 lalu oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo. Namun, masih ada kendala yang hingga saat ini belum juga di operasikan.

Terkait hal tersebut, media mengkofirmasi Dandenkesyah Parepare Korem 142/Tatag Letkol Ckm Dr. Mustabir Daming, SKM., M.Kes menjelaskan, bahwa Rumah Sakit TK.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hasanuddin Denkesyah Mamuju telah memiliki izin Operasional dan telah bisa beroperasi, namun pigajnya belum bekerjasama dengan BPJS kesehatan.

” Sekarang kan keikutsertaan BPJS sudah hampir seratus persen dan hampir tidak ada pasien diluar BPJS. Kemarin keamrin sudah sempat kita usulkan kerjasama dan itu ada beberapa persiapan mutlak yang harus dipenuhi diantaranya harus akreditasi dan kita sudah terakreditasi dan mungkin akhir bulan atau awal bukan kita sida menunggu akredisialin dan akan dilihat nanti apakah nanti kita bisa dijadikan paskes BPJS, dan insyaAllah bulan Oktober sudah bisa bekerjasama dengan BPJS , ” Ucap Letkol Ckm Dr. Mustabir Daming, SKM., M.Kes, Sabtu, 21/09/24.

Lebih jauh, Dandenkesyah Parepare juga menjelaskan Terkait fasilitas Rumah Sakit TK.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hasanuddin Denkesyah Mamuju telah memenuhi standar mutlak untuk memenuhi persyaratan bekerjasama dengan BPJS.

” kita berharap, dengan kehadiran Rumah Sakit TK.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hasanuddin Denkesyah Mamuju, tentu memberikan solusi bagaimana meningkatkak derajat kesehatan kgsusnya di Kabupaten MamujuMamuju, ” Pungkas Dandenkesyah Parepare Korem 142/Tatag Letkol Ckm Dr. Mustabir Daming, SKM., M.Kes.

Personel Polsek Tommo Polresta Mamuju Bersama Brimob Polda Sulbar Gelar Patroli Gabungan

Sebelumnya, hari ini telah dilaksanakan kegiatan Bakti Kesehatan di Rumah Sakit TK.III Punggawa Malolo Kesdam XIV/Hasanuddin Denkesyah Mamuju dalam rangkan HUT TNI ke 79, yang dihadiri langsung oleh Danrem 142/Tatag Brigjen TNI Hartono, S.I.P., M.M, Kasrem 142/Tatag, serta para tamu lainnya.

Komentar

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

× Advertisement
× Advertisement